Armani, Prada dan Gucci
Bericara fashion, tentu orang akan lebih fokus kepada Italia, kiblat fashion dunia sekaligus rumah mode paling terkenal di dunia. Tak jarang kita mendengar kata 'Armani, Channel, Prada, Guci, dan masih banyak lagi. Semua merek ini bukan hanya terkenal, namun juga berkelas dan memiliki ciri tersendiri.
- Armani
Merupakan industri mode yang ditemukan oleh Giorgio Armani. Fokus dari merek ini ialah barang kulit, sepatu, jam tangan, perhiasan, aksesoris, kaca mata, kosmetik, desain rumah, serta pakaian. Ditemukan pada 1975 lalu, merek yang berpusat di Milan, Italia ini terkenal dengan kemeja dan jasnya yang snagat apik untuk dikenakan pria.
- Prada
Merek ini didirikan oleh Mario Prada pada 1913 dengan pusat di Milan. Fokus utama dari merek ini merupakan produk mewah untuk pria dan wanita. Namun, benda yang paling sering disebut ialah sepatu hak tingginya.
- Gucci
Dibuat oleh Guccio Gucci pada tahun 1921. Mungkin, merek inilah yang paling sering kita dengar. Bahkan, jika melihat handuk yang dijual pasar, kita akan melihat tulisan Gucci. Tentu, handuk itu bukanlah keluaran Gucci yang sebenarnya, namun bisa dibilang merek ini sangat terkenal hingga bisa dilihat dimana saja.
Imro Atur Rodhiyah (1730303012)
Komentar
Posting Komentar