Pacu jawi bentuk perayaan rakyat pada padi


sumber foto: Raihana Atqiya

Kegiatan pacu Jawi adalah acara permainan Tradisional yang lahir dan berkembang di Kabupaten Tanah Datar, Provinsi Sumatera Barat. Biasanya Pacu jawi ini dilakukan tiap minggunya pada bulan-bulan tertentu dengan lokasi yang berbeda-beda tiap minggunya. Pada Sabtu, 26 November 2022 acara pacu jawi kembali diadakan. Untuk mempertahankan tradisi lama dan bentuk perayaan panen padi, yang mana pacu jawi kali ini acara diadakan di daerah Cubadak, Batusangkar. (Raihana Atqiya)

Komentar

Postingan populer dari blog ini

SEMINAR DESAIN GRAFIS BERBASIS BISNIS YANG DIADAKAN OLEH HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI JURNALISTIK ISLAM

REVIEW FILM JOKER

USIA LANJUT, PAIMIN TETAP EKSIS BERJUALAN